news
Perayaan Paskah 2016
Jumat, 1 April 2016, SD Tarakanita 1 mengadakan perayaan Paskah 2016. Perayaan Paskah diawali dengan misa syukur bersama dengan SMP Tarakanita 5, yang dipersembahkan oleh Rm Irwan, SJ.
read more
Ujian Praktek Kelas 6
Mengawali masa Ujian kelas 6, siswa-siswi kelas 6 SD Tarakanita 1 mengikuti kegiatan Ujian Praktek. Ujian praktek diselenggarakan dua tahap. Tahap pertama ujian praktek individual dilaksanakan mulai tanggal 6 April 2016 sampai dengan 8 April 2016.
read more
Membuat Rosario Merah Putih
Dalam rangka ikut serta dalam gerakan Amalkan Pancasila’ sesuai Arah Dasar 2016-2020 Keuskupan Agung Jakarta, SD Tarakanita 1 bekerja sama dengan FKKSKM Tunas Kasih mengadakan kegiatan pembuatan Rosario Merah Putih.
read more
Peringatan Hari Bumi 22 April 2016
Dalam rangka memperingati Hari Bumi yang jatuh pada 22 April 2016, FKKSKM Tunas Kasih SD Tarakanita 1, mengadakan penyuluhan bahaya sampah plastik dan Styrofoam bagi lingkungan. Sasaran kegiatan penyuluhan ini adalah para pedagang di sekitar SD Tarakanita 1. Kegiatan penyuluhan dihadiri oleh kurang lebih 50 orang peserta yang terdiri dari pedagang, orang tua siswa, serta berbagai pihak di sekitar lingkungan sekolah. Sebagai pembicara dalam penyuluhan ini, FKKSKM Tunas Kasih SD Tarakanita 1, mengundang Bapak Suriadi, Kepala Sekretariat Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia untuk menjelaskan tentang bahaya penggunaan plastik dan styrofoam serta cara meminimalisir pengunaan kedua material tersebut.
read more
The Bangkok Gymnastics (Moose Games) Invitational Meet 2016
Amaris Raisa Tamara Siahaan, siswa kelas 3 A, SD Tarakanita 1 berhasil meraih prestasi dalam kejuaraan The Bangkok Gymnastics (Moose Games) Invitational Meet yang diselenggarakan di Bangkok pada tanggal 2-3 April 2016.
read more