Article Detail

Imunisasi Campak

Jumat, 13 Mei 2016, siswa kelas 1 mendapatkan imunisasi Campak dari Puskesmas Kelurahan Kramat Pela. Imunisasi Campak adalah proses menghasilkan kekebalan pada seseorang dengan cara pemberian vaksin campak. Penyakit campak adalah penyakit yang disebabkan oleh virus Myxovirus Viridae Measles. Penyebaranya melalui udara (percikan ludah) yang keluar dari bersin atau batuk penderita. Imunisasi Campak diberikan kepada 29 orang siswa kelas 1.
Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment