Agenda

Rekoleksi Kelas 5

24 Oct 2023

Upto

24 Oct 2023

Rekoleksi merupakan kegiatan kerohanian yang mengajak peserta keluar dari kegiatan rutinitas untuk melihat kembali diri masing-masing dengan segala kelebihan & kekurangan untuk selanjutnya diajak membuat rencana aksi perbaikan diri.
read more
Proyek P5 bulan Oktober 2023

23 Oct 2023

Upto

27 Oct 2023

P5 atau Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila adalah program pembentukan Pelajar Pancasila yang mampu berperilaku sesuai dengan nilai-nilai PancasilaTujuan P5 adalah membentuk generasi muda yang beriman kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkebhinekaan global, memiliki nilai gotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif.
read more
ANBK

23 Oct 2023

Upto

26 Oct 2023

Asesmen Nassional Berbasis Komputer  Asesmen Nasional Berbasis Komputer atau ANBK adalah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemdikbud. Program evaluasi ini dimaksudkan untuk meningkatkan mutu pendidikan dengan memotret input, proses dan output pembelajaran di seluruh satuan pendidikan. ANBK dilaksanakan dengan 3 instrumen, yaitu Asesmen Kompetensi Minimum (AKM), Survei Karakter dan Survei Lingkungan Belajar. AKM digunakan untuk mengukur literasi membaca dan literasi matematika (numerasi) para siswa.
read more
HSS ( Hari Studi Struktural)

21 Oct 2023

Upto

21 Oct 2023

Semua Struktural nasional

read more
Pekan Field Trip SD Tarakanita 1

16 Oct 2023

Upto

20 Oct 2023

Peserta didik kelas 1- 5 , guru dan staf SD tarakanita 1, serta  FKKSKM SD Tarakanita 1

read more
HPS ( Hari Pangan Sedunia)

16 Oct 2023

Upto

16 Oct 2023

Perayaan HPS

read more